Pemrograman Web Laravel

Mengapa Harus Training Pemrograman Web Laravel di IDN ?

  • Materi akan diajarkan dari basic sehingga semua peserta diharapkan bisa mengikuti proses pembelajaran
  • Modul training disusun dalam bahasa Indonesia agar mudah dipahami oleh peserta training
  • Free Konsultasi kepada trainer after training, jika memang ada materi yang dirasa belum mengerti
  • Biaya training termurah untuk sekelas training Pemrograman web laravel di Indonesia
  • Free makan siang dan coffe break selama training
  • Disediakan penginapan gratis bagi peserta training yang dari luar kota
  • pemberitahuan lowongan kerja kepada peserta
  • join group whatsapp setelah training, sehingga memudahkan peserta untuk konsultasi setelah training
  • Dibimbing oleh trainer yang ahli dan praktisi di bidang pemrograman web laravel

Pengenalan Training

Laravel adalah framework berbasis bahasa pemrograman PHP yang bisa digunakan untuk membantu proses pengembangan sebuah website agar lebih maksimal. Dengan menggunakan Laravel, website yang dihasilkan akan lebih dinamis.

Mengapa demikian ? Karena Laravel memberikan seperangkat alat dan sumber daya untuk membangun aplikasi berbasis PHP. Laravel memiliki ekosistem yang lengkap didukung oleh package dan ekstensi yang kompatibel. Laravel telah tumbuh pesat dan semakin besar dalam beberapa tahun terakhir. Hal ini juga ditunjukan dengan semakin besarnya minat developer untuk menggunakan framework Laravel karena dapat menyederhanakan pengembangan aplikasi.

Framework Laravel memiliki fitur yang kaya karena merupakan gabungan fitur dasar beberapa framework PHP populer seperti CodeIgniter, Yii, dan Ruby on Rails. Jika kamu sebelumnya sudah familiar dengan Core PHP atau Advance PHP, Laravel akan membuat proses pengembangan aplikasi web lebih efektif dan efisien, selain itu Laravel juga lebih aman dari berbagai jenis ancaman siber.


Benefits

  1. Menguasai materi yang tersedia di curriculum
  2. Peserta mampu mengatasi permasalahan dalam proses pemrograman web laravel
  3. Memahami dasar-dasar pemrograman web laravel
  4. dapat memahami bahasa pemrograman PHP
  5. Peserta dapat membuat project website sendiri secara mandiri

Trainer

Tubagus Adhitya Permana (Web Developer)


Fasilitas Peserta :

  • Gratis Mengulang training kapanpun
  • Video recording after training
  • Sertifikat
  • Kaos
  • Modul
  • Goodie Bag, Notebook, dll

Kurikulum

  1. Introduction Laravel
    • basic installation
    • configuration environtment
    • introduction structure (folder, routes and views)
  2. Blade & MVC Architecture
    • blade template engine
    • create simple model
    • create simple views
    • create simple controller
  3. Routing
    • Basic Routing Redirect
    • Route method
    • route resources
    • Basic Routing Views
    • Route Parameters
    • Named Parameters
    • Routing Groups (Middleware, prefix, name prefix)
  4. Database
    • Introduction Migration
    • create simple table migration
    • create simple seeding table
    • one to one relationship
    • one to many relationship
    • many to many relationship
  5. Simple CRUD data
    • simple create data
    • simple update data
    • simple delete data
    • input data with other library (ckeditor)
    • get data using datatables
    • input file
    • file storage link
  6. manage authentication
    • simple multiple level user
    • create middleware for user access

Durasi Training

4 Hari (Jam Belajar Online Mulai Pukul 09.00 s.d 17.00 WIB Perharinya)


Biaya Investasi : Rp 2.500.000,-


Note: Jika membutuhkan surat penawaran dan faktur pajak, silahkan hubungi kami.